melihat HASIL AKREDITASI SEKOLAH secara online


BADAN AKREDITASI SEKOLAH/MADRASAH

PROVINSI JAWA TENGAH

Kemajuan dibidang Teknologi Informasi, membuat kita sebagai pengelola sekolah menjadi lebih mudah untuk memeperoleh informasi dari sudut mana saja, termasuk diantaranya adalah melihat Hasil

Akreditasi Sekolah kita, kalau dulu kita harus dengan teramat sabar menunggu informasi ( yang terlalu sering datang terlambat ) ke Sekolah kita, kini hal itu tidak lagi berlaku, apalagi bila sekolah kita  memiliki perangkat IT yang diperlukan, sedang kita masuk dunia maya melalui warnet pun semua itu bisa dilakukan dengan waktu yang cukup singkat.berikut contoh yang bisa dibaca dari situs website BADAN AKREDITASI SEKOLAH/MADRASAH
 :
MI Al- Falahiyah Plompong
Halaman Depan » Provinsi » Jawa Tengah » Akreditasi »

  • Dukuh Krajan, Plompong, Sirampog Kab. Brebes
    Kabupaten Brebes
    Provinsi Jawa Tengah
  • Tipe: Madrasah
  • Jenjang: SD/MI
  • NSS: 112332905049
Komponen Akreditasi Nilai Komponen
Standar Isi 94
Standar Proses 88
Standar Kompetensi Lulusan 77
Standar Tenaga Pendidik dan Kependidikan 66
Standar Sarana dan Prasarana 73
Standard Pengelolaan 84
Standar Pembiayaan 91
Standar Penilaian Pendidikan 78
  • Nilai Akreditasi: 81
  • Peringkat Akreditasi: B
  • Tanggal Penetapan: 11-Nov-2009
  • Hasil Penilaian Asesor:
  • Hasil Penilaian Sekolah/Madrasah:

bagikan Artikel ini melalui :

Tidak ada komentar